Tak luput dari ragam rempah Indonesia kunyit tak hanya menjadi bumbu masakan yang menambah nikmat rasa setiap masakan, kunyit juga memiliki manfaat untuk kesehatan dan kecantikan. Kandungan antioksidan pada kunyit dipercaya mampu mempercantik naik penampilan pada kulit maupun wajah anda. Berikut adalah manfaat kunyit untuk kecantikan...
1. Mencerahkan Wajah
Kandungan pati, nutrissi dan vitamin pada kunyit membantu mencerahkan wajah anda. Gunakan masker bubuk kunyit pada wajah dan lakukan 1-2 x seminggu untuk mendapatkan wajah yang cerah alami.
2. Menyembuhkan Jerwat
Antioksidan yang tinggi pada kunyit dapat menyebuhkan jerawat pda wajah dengan mneggunakannya sebagai masker. Gunakan 2-3 kali seminggun selama 15 menit pada wajah lalu bilas dengan air bersih.
3. Menyegarkan Wajah
Masker bubuk kunyit yang discampur dengan susu dan yogurt membantu mneyegarkan wajah anda setelah aktivitas seharian yang padat.
No comments:
Post a Comment